Kenapa harus ada awan hitam?
Kesan yang menakutkan ketika langit mulai gelap seperti langit bermuka seram. menakutkan kesan yang diterima oleh setiap orang ketima melihat awan gelap.
Kalau banyak orang mau sadar akan hikmah dibalik semua kejadian maka tak akan ada orang yang mengeluh kan suatu masalah. Karna kebanyakan orang melihat segala sesuatu di awal sudah menyimpulkan bukan ketika semua masalah telah berlalu baru disimpulkan. Jangan terlalu cepat menyimpulkan apa yang tidak kita ketahui sebenarnya.
Seperti awan gelap yang di langit. Di balik awan yang gelap mengandung air yang siap terjatuh kapan pun sesuai kehendak Nya. Kita tahu air sangat kita butuhkan dan merupakan rezeki bagi yang mengerti.
Ketika hujan turun tak lama akan muncul matahari yang menyinari bumi. Muncullah sang Pelangi. Warna yang begitu indah, menarik yang berawal dari awan yang gelap. Semua orang bisa menikmatinya.
Andai semua orang mampu bersabar maka akan diperoleh keindahan setelah musibah atau masalah. Ada hikmah dibalik semua masalah. Maka bersabarlah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar